Sadar nggak sih kalau seiring perkembangan zaman anak muda selalu dituntut buat punya skill, bahkan mungkin lebih dari satu skill? Selain berguna buat pengembangan diri, kamu juga butuh skill untuk mencari pekerjaan biar nggak salah pilih. Mau bekerja dimana aja, ataupun buka usaha, skill itu tetap nomor satu.
Nah, untuk menjawab kebutuhanmu, PKBM Cemerlang hadir dengan beberapa program menarik yang bisa kamu ikuti seperti:
- PROGRAM KETERAMPILAN / KURSUS / PELATIHAN
Program Kecakapan Hidup PKBM mengantarkan masyarakat untuk maraih impiannya. PKBM CEMERLANG menerapkan inovasi 3M (Mudah, Mudah, Mencerdaskan) materi praktis dan efektif mudah diserap peserta didik dengan biaya terjangkau.
- PROGRAM KESETARAAN
Program kesetaraan PKBM CEMERLANG terintergrasi pada kecakapan hidup. Diluar jampel akademik peserta didik dibekali keterampilan dan keahlian untuk bekerja pada DU DI atau berwirausaha mandiri. Optimalisasi pada kualitas hasil (output, outcome, impact, benefit) bukan kuantitas jumlah peseta didik.
- PROGRAM KEAKSARAAN
Tidak hanya membaca, menulis, dan berhitung. Tapi juga di arahkan dan dibina untuk merintis usaha sendiri.
- PROGRAM KEWIRAUSAHAAN PKBM
Program kewirausahaan memiliki beberapa product unggulan seperti davino collections, cemerlang snack, dan carica cemerlang.
Dari beberapa program itu, tentunya bisa menunjang kamu dalam eksplorasi skill baru. Skill baru ini bisa kamu gunakan untuk mendapatkan pekerjaan sesuai passion dan kemampuan, atau malah menciptakan lapangan pekerjaan dengan berwirausaha. Bukan hanya itu, PKBM Cemerlang juga memiliki tenaga pengajar yang profesional di bidangnya. Didasari dengan pembentukan karakter, PKBM Cemerlang berharap mampu mencetak alumni dengan skill expert dan karakter yang baik.
Apapun pilihan yang kamu miliki, jangan ragu untuk meraih kesuksesan bersama PKBM Cemerlang! Bersama PKBM Cemerlang Bisa!
0 Komentar